Senin, 12 Mei 2008

FOTO-FOTO PERMINTAAN CAYSA

Caysa anakku meminta aku untuk memposting foto-foto ini,
entah apa yang membuatnya memilih foto-foto ini untuk di posting di blog mamanya
bukan di blog nya sendiri.
Katanya sih...ingin memuat foto-fotonya waktu kecil
Oke nak... permintaan adik sudah mama kabulkan, foto-foto
yang adik pilih, sudah mama posting.

Vansa dan Caysa saat di museum IPTEK TMII

Abil Vansa dan Caysa saat di Taman Safari Indonesia,
basah-basahan karena habis naik perahu!!!

Caysa Ultah ke 3



Abil,Vansa dan Caysa lagi main di pantai Ancol



Bergaya bertiga di "panggung" jendela rumah!!!