Kamis, 14 Agustus 2008

BERTAMBAH VANSA

Tepat tanggal 31 Januari 1998 (sehari setelah ulang tahun pernikahan ke 4) kami dikarunia anak kedua yang oleh bapaknya diberi nama : MARYVANSABY VITRYA LASARIK, lahir di Manado, tepat sehari setelah Idul Fitri. Semakin lengkaplah kebahagiaan kami.